Scudetto for Internazionale

>> Friday, May 23, 2008

Perasaan senang bukan main tumben-tumbennya singgah di hatiku, perasaan ini memang telah lama aku nanti. Minggu-minggu yang berat telah aku lalui satu persatu, tapi bukan berarti tidak ada skejul lagi yang ada dikepalaku ini. Yang jelas, untuk sementara bolehlah aku rehat sebentar menghilangkan rasa sensitif terhadap sesuatu yang membosankan ini. Ya, setelah ulangan demi ulangan terlampaui "emang sih aku gak tau juga hasilnya gimana..." Tapi nampaknya cukup membuatku refresh. Well, setelah melalui perjuang yang ekstra ketat, akhirnya Inter klub bola favoritku kembali juara Liga Italia. Bayangkan, sampai gianorta terakhir Inter hanya landing 1 poin dengan rival abadinya, AS Roma (jadi teringat sama Aldi dan Bg Zulfikar neh). Akhirnya, dengan nasib yang mujur dan kerja keras tentunya, Inter gue dapat juara juga deh..."Bravo Internazionale Milan FC". Eh iya, pesan buat Massimo Moratti "tahun depan beli pemain bintang lagi, sekedar pesan, ada pemain muda berbakat di Babussalam-Riau-Indonesia yang bernama "Toni", Jangan lupa dibeli ya..., dijamin gakkan rugi".

Terasa hampa rasanya kalau kita nggak bicarakan Liga Champions. Sebenarnya aku malas banget buat tulisan tentang ini, tapi kita harus mengakui bahwa Liga Champions adalah pesta sepakbola klub-klub besar Eropa, pantas aja setiap pemain-pemain bola Top Eropa gak merasa lengkap apabila tanpa merasakan Liga Champions yang berhadiah total Rp.1,5 Triliun, ya.. Liga Champions telah merebak menjadi pekatnya dunia "Penyakit Masyarakat". Gara-gara itu juga, kami khususnya PPBAB (Para Penggila Bola Asrama Putra) membuat acara nonton bareng. Emang agak sedikit lucu, "masak anak pesantren gila bola, ha...ha..." tapi itulah kenyataanya friends, demi bola rela melakukan apa aja (positif only).

Well, Aku tau kalau ngomongin tentang bola pasti nggakkan ada habis-habisnya. Ok lah, yang jelas Selamat buat Manchester United yang telah berhasil menjuarai Liga Champions mengalahkan Chelsea dengan drama adu penalti (6-5). Dan yang terakhir, Buat Riska teman sekelasku yang hobby bola dan nitip koran bola, jangan sedih ya meskipun Chelsea gagal juara. Dan selamat juga buat The CR7 junior "Mahmuddin" yang sabar disoraki tapi akhirnya team loe menang juga.

0 comments:

Post a Comment

Blogger Friends

A Adni School Adam Wamback Arya Ari Laboh Asdiki Azizah Aje Ahlul Asma B Pesta Blogger C Cipuk D Dina mbah Doni Saktiawan Dewi Pertiwi Dewa Desi Martika E Eko Endi F Fajar Fadhil Thresna Fatahillah Akbar G Gibran H Hendrawan Hesa Hassan Harsya I Irene Adik J Joni K Kokok L Lagaligo M Multi N Novi_Nova P Piko Prayoga R Rifqi Ikhwanuddin S Sakeena U Ust Muallimin Y Yoyok Yogi Yugo
Copyrigth© 2008 7on1 Sponsored By Babussalam
MOHD. SULTHONI
Free, Independent & Do What He Wants to Do
Student @ Faculty of Law
5 Semester, Gadjah Mada University Live in Jogjakarta From Pekanbaru, Indonesia, ID
7on1@mail.com
Babussalam

  © Blogger template by Forza Internazionale 2011

Back to TOP